Bagian kedua membahas transparansi dan akuntabilitas proyek dengan mengevaluasi bagaimana proses pengambilan keputusan dan arus informasi dalam proyek ini berkontribusi terhadap tata kelola yang efektif dan terbuka. [...] Banyak layanan dan aplikasi penting dalam IGIS tidak berjalan, informasi pemerintah yang dan pusat data nasional pun tidak berfungsi akibat usangnya komprehensif selama perangkat keras, lisensi yang kedaluwarsa, dan rusaknya proses perencanaan proyek. [...] INFRASTRUKTUR Data pemerintah dan hosting aplikasi berbasis cloud serta komunikasi 1 HOSTING DAN jaringan dan transfer data yang aman. [...] Sumber: DICT (2023a) 15 TATA KELOLA DAN PELAKSANAAN Transparansi dan Akuntabilitas Meski telah membuka banyak peluang pertukaran informasi dan inisiatif pelaksanaan e-government, proyek IGIS mengalami sejumlah isu transparansi dan akuntabilitas yang dapat menghambat terwujudnya manfaat-manfaat yang diharapkan. [...] Di samping itu, partisipasi dan keterlibatan masyarakat sipil, media, dan warga dalam pengawasan dan evaluasi proyek dan pelayanan publik perlu terus didorong dan didukung.
- Pages
- 32
- Published in
- Indonesia